Rabu, 12 Juli 2017

coba - Masih tentang #bandung. Entah berapa kali sudah berkunjung ke sini, tapi baunya tetap sama, bau sulfur. ๐Ÿ‘ป Datang ke suatu tempat yg beberapa kali sudah dikunjungi menciptakan moment nostalgia tersendiri. Timbul pertanyaan. Dulu pertama kali ke sini sama siapa? Bagaimana keadaan kita? Bagaimana pemikiran kita saat itu? Iman kita? Bagaimana baju kita? Tingkah laku kita dulu? Dan coba menilai diri sendiri, membandingkan dengan keadaan kita saat ini. Apakah keadaan kita hari ini lebih baik dari hari kemarin? Semoga, lebih baik, dan menjadi manusia yg semakin lebih baik dari hari ke hari. Lebih baik di mata Allah. Belajar terus yah ๐Ÿ™๐Ÿป #bandungbanget from @ginahandayani, at Kawah Putih Ciwidey Bandung. @banget.media #bangetmedia #bandung

Masih tentang #bandung. Entah berapa kali sudah berkunjung ke sini, tapi baunya tetap sama, bau sulfur. ๐Ÿ‘ป Datang ke suatu tempat yg beberapa kali sudah dikunjungi menciptakan moment nostalgia tersendiri. Timbul pertanyaan. Dulu pertama kali ke sini sama siapa? Bagaimana keadaan kita? Bagaimana pemikiran kita saat itu? Iman kita? Bagaimana baju kita? Tingkah laku kita dulu? Dan coba menilai diri sendiri, membandingkan dengan keadaan kita saat ini. Apakah keadaan kita hari ini lebih baik dari hari kemarin? Semoga, lebih baik, dan menjadi manusia yg semakin lebih baik dari hari ke hari. Lebih baik di mata Allah. Belajar terus yah ๐Ÿ™๐Ÿป #bandungbanget from @ginahandayani, at Kawah Putih Ciwidey Bandung. @banget.media #bangetmedia #bandung

Related Posts:

0 komentar:

Posting Komentar